Perbedaan Rasa Penasaran, Tertarik, Kagum, Suka, Sayang, dan Cinta
Diantara kalian masih banyak kan yang sulit membedakan antara rasa penasaran, tertarik, kagum, suka, sayang, dan cinta?
Gimana sih caranya membedakannya? Inilah beberapa ulasan tentang perbedaan antara rasa penasaran, tertarik, kagum, suka, sayang, dan cinta yaitu sebagai berikut :
1. Rasa Penasaran
Kalo cuma penasaran dia ga akan konsisten buat menghubungi kamu, dia cuma melihat kamu sebagai indahnya saja, bahkan belum mengetahui kekuranganmu.
2. Tertarik
Keika berada di tahap tertarik, dia akan lebih sering menjalin komunikasi dengan kamu untuk mencari tau banyak hal tentang dirimu serta memaklumimu.
3. Kagum
Pada fase kagum, disini dia masih labil dan ingin melanjutkannya lagi, namun kemungkinan dia akan melanjutkannya.
4. Suka
Dan ketika pada fase suka disini telah menyatakan dirinya bahwa dia menyukai dan ingin memilikimu.
5. Sayang
Selanjutnya pada fase sayang disini ikatan ada ikatan dimana kalian sudah ingin memiliki satu sama lain, selalu pengen menghabiskan waktu bersama, ketika mengetahui kekurangannya satu sama lain, kamu cenderung mencari solusi.
6. Cinta
Dan pada akhirnya ketika kamu mulai masuk pada fase cinta, kamu akan siap melakukan apapun untukknya, berkorban segala hal dan tau risiko apa yang nantinya harus diterima. Apapun yang terjadi, tak ada lagi tuntutan melainkan adanya sebuah pengharapan.
Demikianlah perbedaan antara rasa penasaran, tertarik, kagum, suka, sayang, dan cinta. Semoga kalian sedikit lebih mengerti perbedaan diantara semuanya yaa..
0 Comments
Posting Komentar